Posts

Showing posts from January, 2018

Ex Machina (2015) 's Review

Image
From the beginning of this film, which is how humans can't be escaped from the name of Technology. Yes, modern humans today certainly can't be escaped from laptops, smartphones, and other things related to technology. In this film where a boss named Nathan intends to create an interface that can help people make their work easier. We all know if making an interface is not easy. In this case, the computer and its equipment must be designed in accordance with the desired needs and can help humans in their daily work (according to specific tasks given). If we talk about interfaces, it will offend the User Interface. User Interface here is more than what humans can see, touch or hear. The user interface includes concepts, user needs to know computer systems, and must be integrated into the entire system. The user interface isn't enough to just look 'good' but must be able to support tasks done by humans and has made to avoid minor mistakes. In this film, it c...

Analisis SWOT Mengenai MailChimp

Image
Seringkali saya berbincang dengan pemilik toko online yang mengeluhkan sulitnya mengelola media komunikasi newsletter untuk customer mereka. Mereka sudah punya data berupa email-email customer mereka, tetapi tidak tahu cara yang mudah dan praktis.  Maka data-data ini sayang sekali sia-sia begitu saja. Padahal dengan memaksimalkan manfaatnya, kita bisa meningkatkan jumlah returning customer secara signifikan. Nah, ada sebuah tools yang sangat canggih dan user-friendly khusus untuk mengolah newsletter anda. Yaitu MailChimp. Anda dapat menemukannya di halaman MailChimp.com. Dengan registrasi gratis saja, anda sudah dapat memanfaatkan fasilitas broadcast newsletter dan pengelolaan data customer. Berikut ini analisis SWOT mengenai MailChimp. A. Strengths (Kekuatan) :    1. Terintegrasi dengan aplikasi dan layanan populer.    2. Template yang beragam dengan drag & drop layout tools.    3. Dapat membuat campaign untuk strategi digit...

View pada Laravel Part1

Image
   Mengenal dan Membuat View Sebelumnya anda sudah membuat route dan menampilkan pesan berupa string sebagai respon untuk halaman homepage dan about. Laravel adalah framework yang menganut pola Model-View-Controller (MVC) dengan " V " adalah View . Bagaimana memberikan respon berupa view pada Laravel ? Pada tutorial ini kita akan mengganti respon string untuk halaman homepage dan about menjadi respon view. Langkah 1 : Buat sebuah file bernama homepage.php , kemudian simpan di folder belajarlaravel/resources/views. Berikut ini list codenya : Langkah 2 : Buat sebuah file bernama about.php , kemudian simpan di folder belajarlaravel/resources/views. Berikut ini list codenya :  Langkah 3 : Buka file routes.php ubah isinya menjadi :       Fungsi view() adalah fungsi helper Laravel untuk memanggil file view yang telah kita buat. Untuk memanggil suatu file view, kita cukup memberikan  namanya tanpa...

Membuat Tablespace pada Oracle Database 12C R1

Image
Selamat datang kembali di blog tutorial saya incrediblefoundertutorial.blogspot.com. Apa kabar ? semoga anda pembaca selalu sehat dalam menjalani rutinitas sehari-hari. Bosan dengan rutinitas perkuliahan dan sekarang sudah memasuki minggu ujian akhir semester, yaaa minggu-minggu penuh dengan hafalan dan hitung-hitungan. Tenang-tenang, anda tidak akan mendapatkan operasi aritmatika atau perhitungan dll pada tutorial ini hehehe.. Baiklah, tanpa panjang lebar karena curhatan saya, mari kita mulai pembahasan mengenai Tablespace. Apa itu Tablespace ?  Tablespace merupakan tempat dimana segment-segment database disimpan. Dimana segment-segment tersebut antara lain yakni table, index, cluster, rollback(undo), temporary, dll. Object-object yang ada dalam suatu shema yang sama dapat memakai tablespace yang berbeda-beda. Suatu tablespace dapat memiliki object-object dari schema yang berbeda-beda pula. Yaa singkatnya, oracle menyimpan data secara logical dengan Tablespace dan...

Membuat User Baru pada Oracle Database 12C R1

Image
Selamat datang kembali di blog saya yakni incrediblefoundertutorial.blogspot.com.  Pada kesempatan kali ini saya akan membahas bagaimana membuat user baru pada database. Untuk dapat mengikuti pembahasan ini, saya sarankan anda untuk menggunakan RDBMS yang saya gunakan yaitu Oracle Database 12C R1.  Oracle Database 12C R1 merupakan versi Oracle Database terbaru dari Oracle Corporation baru-baru ini. Berbagai fitur terbaru yang dirilis salah satunya yaitu Oracle Cloud tentunya menjadi fitur paling powerfull yang mendukung penggunaan database dalam skala besar yang biasa digunakan oleh perusahaan besar / enterprise.  Baik tanpa panjang lebar lagi, mari kita bahas.. 1. Buka terminal anda (CMD pada windows). 2. Buka aplikasi SQL PLUS dengan mengetikkan SQLPLUS.exe 3. Login ke Oracle Database dengan akun SYS sebagai SYSDBA dan password anda. 4. Lalu ketikkan perintah di bawah ini : SQL > ALTER SESSION SET "_ORACLE_SCRIPT" = TRUE;     ...

15 Rahasia Blogger Professional dengan Konten yang Berkualitas

Apakah Anda seorang penulis? Apakah Anda berusaha keras untuk  menulis artikel  tapi masih tidak mendapatkan respon dan feedback dari pengunjung? Apakah Anda sudah melakukan research selama berjam-jam dan memandaatkan otak Anda secara maksimal dan masuh belum mampu menghasilkan  sepenggal tulisan yang efektif ? Mungkin Anda belum berfokos pada hal-hal yang harus Anda fokuskan. Biarkan dalam artikel kali ini kami bisa memberitahu Anda beberapa tips untuk menghasilkan tulisan . Dan ini mungkin yang juga biasanya digunakan oleh blogger profesional dalam membuat tulisan yang efektif. Jadi, silahkan Anda simak 15 rahasia untuk meningkatkan kemampuan menulis Anda secara substansial: 1.  Merancang Judul yang Menggoda Pembaca Oke, katakanlah Anda menulis sebuah artikel yang luar biasa. Jadi, apa yang akan mendorong pembaca datang kepada Anda? Kontenkah? Definisi/ penjelasan yang Anda berikan? Gambarkah? TIDAK! Itu adalah judul yang akan menghasilkan sebuah klik dari...

Sistem Operasi

SISTEM OPERASI     A.   Pengertian Sistem Operasi -          Program yang menghubungkan user dengan software -          Program yang mengaktifkan kerja hardware -          Program yang mengontrol kerja hardware -          Program yang dapat membuat hardware dapat mudah digunakan -          Program yang menyediakan security system pada komputer. Untuk memahami betul peran suatu sistem operasi, saya gambarkan dibawah ini :        B.     Fungsi Dasar Sistem Operasi : -          Menjalankan program-program aplikasi komputer -          Sebagai base/wadah penyet...

Pengaturan Server pada Laravel

Image
1. Membuat Virtual Host Apache Selamat ! Jika anda sudah berhasil menginstall laravel pada postingan sebelumnya.  Kalau anda perhatikan, ketika kita menguji hasil instalasi Laravel dengan mengakses URL   http://localhost/belajarlaravel/public/   untuk mendapatkan hompage "Laravel 5", tentu kurang menarik. Pada Laravel, folder public adalah tempat dimulainya semua akses yang berasal dari browser. Secara sederhana boleh dikatakan folder public adalah pintu gerbang aplikasi belajarlaravel. Tentu alamat URL tersebut kurang menarik. Bagaimana agar alamat aplikasi Laravel yang kita buat menjadi lebih singkat dan menarik, misalnya :  http://belajarlaravel.dev . Caranya mudah, ikuti langkah-langkah membuat Virtual Host Apache berikut :  Langkah 1 : Buka file  C:\Windows\System32\drivers\etc\Host  . File host tidak memiliki ekstensi. Buka dengan editor teks notepad++ atau sejenisnya, saya menggunakan editor teks Atom.  Langkah 2: S...